Fruity Loops atau FL Studio

halo teman-teman....
kali ini saya mau sharing sedikit ya khususnya bagi kalian yg ingin belajar Produser dan Remixer lagu.
Langkah pertama kalian harus mengenal sedikit aplikasi atau software yang digunakan para produser dan Remixer. Sebelumnya teman-teman pernah dengar Fruity Loops gak ? pastinya udah kan hehehe..

Nah kali ini saya akan membagi sedikit ilmu tentang Fruity Loops atau yang biasa disebut FL Studio.

FL Studio (sebelumnya dikenal sebagai FruityLoops) adalah workstation audio digital yang dikembangkan oleh perusahaan Belgia, yaitu Image-Line. FL Studio adalah fitur antarmuka pengguna grafis berdasarkan pada musik sequencer berbasis pola dan salah satu yang paling sering digunakan workstation audio digital di seluruh dunia pada tahun 2014. Program ini tersedia dalam tiga edisi yang berbeda untuk Microsoft Windows, diantaranya Fruity Edition, Producer Edition, dan Signature Bundle. Image-Line menawarkan update gratis seumur hidup untuk program, yang berarti pelanggan menerima semua pembaruan masa depan perangkat lunak gratis. Image-Line juga mengembangkan FL Studio Mobile untuk iPod Touch, iPhone, iPad dan perangkat Android.


berikut ini adalah video tentang Pengenalan FL Studio.

Jika sudah kenal yang namanya FL Studio, kali ini kita harus mengenal tools yang terdapat di FL Studio. Ini video nya.



Nah jika udah paham, sekarang kita coba belajar membuat lagu pertama ya hehehe...



Udah mulai paham kan ? heee.... 
Kalo tertarik mau belajar FL Studio tapi gak punya Softwarenya, langsung aja Download Disini.


Nah sekian ya guys ilmu tentang FL Studio nya. Tunggu postingan berikutnya tentang kelanjutan FL Studio beserta Plugin nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar